Assalamu'alaikum Wr.Wb
pada kesempatan kali ini kita akan membahas bagaimana cara menginstall wordpress pada localhost linux mint 18
A.Pengertian
WordPress adalah sebuah aplikasi sumber terbuka (open source) yang sangat populer digunakan sebagai mesin blog (blog engine). WordPress dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan basis data (database) MySQL. PHP dan MySQL, keduanya merupakan perangkat lunak sumber terbuka (open source software). Selain sebagai blog, WordPress juga mulai digunakan sebagai sebuah CMS (Content Management System) karena kemampuannya untuk dimodifikasi dan disesuaikan dengan kebutuhan penggunanya. WordPress adalah penerus resmi dari b2/cafelog yang dikembangkan oleh Michel Valdrighi. Nama WordPress diusulkan oleh Christine Selleck, teman Matt Mullenweg. WordPress saat ini menjadi platform content management system (CMS) bagi beberapa situs web ternama seperti CNN, Reuters, The New York Times, TechCrunch, dan lainnya.
B.Latar Belakang
banyak fitur yang bisa kita lakukan dengan wordpress ini yang melatarbelakangi saya untuk installasi wordpress ini
C.Maksud dan Tujuan
agar kita bisa mengenal wordpress selain blogspot
D. Jangka Waktu
memakan waktu 30 menit sesuai pemahaman
E.Alat dan Bahan
- pc/laptop
- file wordpress
- koneksi internet
F.Tahap Pelaksanaan
pertama kita lihat apakah file wordpress sudah ada atau belum dengan perintah ls
lalu kita pindah filenya kedirektory html
kita masuk kedirektory html lalu unzip
kita beri hak milik pada direktory html lalu turun satu direktory kita buat folder penyimpanannya
kita beri pula hak akses dan hak milik pada direktory www
cek pada browser localhost/wordpress lalu pilih bahasa yang anda inginkan klik continue
klik lets go untuk melanjutkan
isi database yang telah anda buat lalu klik submit
klik run the install untuk ketahap berikutnya
setelah itu kita isi informasinya lalu klik install wordpress
jika sudah kita kliik login
isi username dan password anda lalu login
G.Hasil dan Kesimpulan
kita dapat menginstall wordpress dan pengoptimalannya
H.Referensi
https://id.wikipedia.org/wiki/WordPress#cite_note-6
https://en.wikipedia.org/wiki/WordPress
sekian terimakasih semoga bermanfaat
Wassalamu'alaikum Wr.Wb
Sign up here with your email
ConversionConversion EmoticonEmoticon